TRAVEL FOTOGRAFI DALAM PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI

  • Dewa Purnama Yasa STD Bali
Keywords: TRAVEL FOTOGRAFI, PARIWISATA

Abstract

Perkembangan fotografi memberikan banyak pengaruh pada lingkungan sekitarnya. Semakin menjamurnya kegiatan fotografi membuat suatu terobosan baru dalam dunia pariwisata khususnya di Bali. Munculnya travel fotografi di Bali memberikan pengaruh besar terhadap perkembangan pariwisata Bali. Keindahan alam Bali yang tidak bisa dipungkiri lagi memberikan suatu ketertarikan bagi para fotografer untuk mengabadikannya kedalam karya fotografi. Dukungan media sosial sebagai media publikasi membuat karya-karya travel fotografi tersebut dapat dinikmati oleh masyarakat umum. Sehingga muncul suatu dorongan pada penikmatnya ikut berwisata dan menikmati keindahan alam. Perjalanan wisata dijaman sekarang menjadi suatu hal yang penting karena aktivitas tersebut melibatkan banyak hal yang dicapai untuk meningkatkan eksistensi diri dalam budaya kekinian yang memberikan suatu pengaruh positif untuk perkembangan destinasi wisata baru.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdi, Yuyung. 2012. Photography From My Eyes. Jakarta : PT. Elex Media Koputindo
Sugiarto, Atok. 2006. Cuma Buat Yang Ingin Jago Foto, Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.
Oka Prasiasa, Dewa Putu. 2011. Wacana Kontemporer Pariwisata. Jakarta : Salemba Humanika.
Nugroho, Amien R. 2006. Kamus Fotografi. Yogyakarta : Andi Yogyakarta.
Sabana, Setiawan. (Ed: Risman Marah). 2008. Soedjai Kartasasmita di Belantara Fotografi Indonesia : Dimensi Fotografi dalam Ranah Seni Rupa. Yogyakarta : Penerbit BP ISI Yogyakarta & LPP Yogyakarta.
Tjin, Enche. 2013.Travel Photography itu Mudah. Jakarta : Bukune.
Published
2019-02-21
How to Cite
Yasa, D. (2019). TRAVEL FOTOGRAFI DALAM PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI. SENADA (Seminar Nasional Manajemen, Desain Dan Aplikasi Bisnis Teknologi), 2, 203-208. Retrieved from https://eprosiding.idbbali.ac.id/index.php/senada/article/view/158
Abstract dilihat 768 kali
FULL TEXT diunduh 1435 kali